Minggu, 08 Januari 2012
PROSA BARU (CERPEN)
Judul : Persahabatan Sejati
Unsur Instrinsik
1.Tema Cerita : Percintaan Remaja
Alasan : Hanya karena seorang cowok, dua orang
sahabat bisa saling bermusuhan
2.Penokohan :
a)Protagonis : Chika
Alasan : Sahabat yang baik
b)Tritagonis : Icha
Alasan : baik hati tetapi tidak bisa mengerti
sahabat
c)Antagonis : -
3.Alur Cerita : Mundur
a)Pengenalan : Seorang remaja putri bernama Chika
b)Insiden : Ketika Icha sahabat Chika jatuh cinta
pada Radit.
c)Konflik : Icha sudah mengetahui sejak lama bahwa
Chika menyukai Radit
d)Klimaks : Putusnya persahabatan antara Icha dan
Chika karena Icha menerima cinta Radit
tanpa memikirkan perasaan Chika
e)Anti Kimaks : Ketika Icha di vonis oleh dokter bahwa
dia menderita Tumor ganas. Karena hal
itu akhirnya Chika mau berbicara
dengan Icha walaupun sebenarnya dia
belum bisa memaafkannya.
f)Penyelesaian : Akhirnya Chika memaafkan Icha apalagi
setelah dia tahu bahwa umur sahabatnya
sudah tidak lama lagi dan Icha juga
sudah di putuskan oleh Radit
4.Setting :
a)Waktu : Beberapa tahun sebelum umur mereka 17
tahun
b)Tempat : Ciracas, Jakarta Timur tempat mereka
berdua bersekolah
c)Suasana : Mengharukan
5.Sudut Pandang : Orang Ketiga, menggunakan nama tokoh
6.Gaya Bahasa : menggunakan bahasa Indonesia yang
baik dan benar
7.Amanat : Jangan memutuskan persahabatan hanya
karena seorang laki – laki yang
ternyata bukan lakki – laki yang baik
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar